Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Dengan Google Lens Cukup Foto Dan Bisa Selesaikan PR Matematika Kamu.

google matematika
Google lens camera matematika online

Nissamaheswary.com - Lagi-lagi Google menambahkan kemampuan dengan teknologi informasi terbaru pada aplikasi visual search atau kolom pencarian, lihat saja jika Anda buka Google di HP atau Smartphone Anda sekarang ini, di samping kolom pencarian sebelah kanan sudah terpampang ikon Kamera. Kamera itulah fitur dari Google Lens.

Hal yang paling menarik dari Google Lens adalah dapat digunakan untuk menyelesaikan masalah soal matematika. Nah ini sangat cocok sekali untuk membantu pekerjaan rumah atau PR matematika untuk anak-anak kita. 

Dengan teknologi terbaru dan tercanggih, Google Lens bisa mengerjakan dan menyelesaikan PR (pekerjaan rumah) matematika karena menggunakan teknologi real-time text recognition. 

Bermodal hanya dengan bekal jepretan foto dengan aplikasi Google Lens akan memberikan jawaban yang otomatis, benar, cepat, tepat, dan akurat dari PR matematika lengkap dengan rumus penjabaran dan proses perhitungannya. Luar biasa bukan!

Tapi ingat jangan bangga dahulu! tips ampuh ini harus Anda gunakan dengan bijak! jika kita sebagai orang tuanya sudah merasa mentok tidak menyelesaikan soal matematika yang menjadi pekerjaan rumah ataupun PR bagi buah hati kita. 

Dan jangan sekali-kali sibuah hati kita tahu tentang penggunaan aplikasi Google Lens untuk menyelesaikan PR matematika, entar dikhawatirkan akan menjadi kebiasaan dan alhasil malas belajar dan pada akhirnya tidak menjadikan anak kita tidak cerdas..

Dilansir dari Engadget, (24/8/2020), fitur Google Lens sebenarnya sudah disuguhkan atau dihadirkan bagi pengguna yang sudah menggunakan aplikasi Socratic, karena Google Lens menggandeng fitur startup Socratic

Apa itu Socratic. 
Socratic merupakan aplikasi yang dapat membantu para peserta didik atau siswa dalam mengerjakan berbagai bentuk rumus soal matematika, sekarang ini kebanyakan beralih ke Google Lens yang sebelumnya memakai aplikasi Socratic.

Selain Google Lens, Google telah menciptakan aplikasi Socratic, yang mana memakai algoritma Google AI untuk menyelesaikan persoalan mata pelajaran matematika seperti Trigonometri, Geometri serta mata pelajaran lainnya seperti Fisika dan Kimia.

Dengan hanya berbekal Google Lens camera matematika online maka Anda akan sangat mudah sekali mencari jawaban beraneka ragam bentuk rumus matematika seperti soal pembagian, akar dan pangkat, aritmatika dasar, hingga perhitungan linier sederhana serta penjabaran lainnya.

Baca Juga: Begini Cara Salin Dan Terjemahkan Berbagai Bahasa Pada Teks Dari Foto atau Gambar Dengan Google Lens.

Sebelumnya Perlu Diperhatikan!
Untuk menggunakan google matematika translate, diharuskan meilih fitur menu “Belajar” atau “Homework”  pada Google Lens, cara pengunaanya sama seperti biasa, hanya dengan mengarahkan kamera Goole Lens ke foto atau gambar PR matematika.

Ok Berikut Cara Ngerjain Matematika Di Google Dengan Mudah Dan Cepat Dan No Ribet!.

1. Silahkan buka aplikasi Google Lens di HP Android atau Smartphone Anda.

2. Lanjut pilih menu Belajar atau Homework bagian bawah → Lanjut silahkan ambil foto atau gambar yang berisikan soal rumus matematika dengan menekan tombol Kamera.

3. Silahkan tunggu beberapa detik Google Lens sedang mancari hasil  Setelah ketemu silahkan scroll keatas untuk melihat tampilan hasil dari soal matetmatika.

Dengan google translate matematika ini benar-benar memudahkan dan sangat membantu sekali jika orangtuanya merasa kebingungan ataupun sudah tidak bisa memikirkan lagi tentang menyelesaikan rumus matematika yang menjadi PR atau pekerjaan rumah untuk anaknya.

Intinya dengan aplikasi Google Lens merupakan aplikasi google translate jawaban matematika yang paling keren dan sangat sering digunakan di antara aplikasi-aplikasi sejenisnya yang mana khusus untuk membantu jawaban perumusan tentang soal matematika tentunya di sekolahan tingkat dasar atau menengah.

Baca Juga: Begini Cara Blokir Nomor Telepon Yang Tidak Dikenal Atau Nomor Baru Yang Tidak Disimpan Di Kontak Semua Merek HP.

Google Lens disebut juga dengan google matematika translate sd atau matematika google.

Ok google jawaban matematika yaitu dengan Google Lens yang paling mudah dan paling sering digunakan para ibu rumah tangga ketika mengalami kendala untuk menyelesaikan masalah pekerjaan rumah bagi anak sekolahnya. 

Nama lain Google Lens untuk membantu menyelesaikan masalah perumusan soal matematika ini sama saja dengan google scan matematika, karena pengerjaannya hanya dengan modal foto melalui fitur kamera aplikasi Google Lens sama dengan scan foto soal matematika.

Semoga tidak lagi para ibu rumah tangga masih merasa kesulitan atau kebingungan lagi bagaimana cara menyelesaikan Pekerjaan Rumah (PR) khusus tentang perumusan soal matematika, mereka tidak tahu bahwasanya hanya dengan Google Lens matematika online dan mengaksesnya hanya melalui  HP atau Smartphone bisa ngerjain mtk di google. Ok semoga dapat membantu!